Media Komunitas Perpajakan Indonesia Forums Lain-lain Jurnal Pembalik dan semacamnya

  • Jurnal Pembalik dan semacamnya

     kim12 updated 3 years, 7 months ago 2 Members · 4 Posts
  • kim12

    Member
    28 March 2020 at 11:33 am
  • kim12

    Member
    28 March 2020 at 11:33 am

    Hi rekan Ortax,

    Saya mau bertanya tentang transaksi yang sedang saya kerjakan dan membuat saya rada bingung. jika kalian ada jawaban dan solusi mohon bantuannya yaa (Transaksi dibawah hanya sebuah gambaran)

    Check this out,

    Tanggal 05/02/2020 Perusahaan saya membayar JSHK February 2020 sebesar Rp 2.500.000, BPJS Kes Rp 2.000.000 dan BPJS TK Rp 2.000.000 (mohon dibuatkan jurnalnya)

    Tanggal 25/02/2020 ada transaksi untuk pembayaran gaji Feb 2020 dengan rincian:
    Gross salary Rp 250.000.000
    Tax (Rp 5.000.000)
    JSHK (Rp 2.500.000)
    BPJS KES (Rp 2.000.000)
    BPJS TK (Rp 2.000.000)
    Net Salary Feb 2020 Rp 238.500.000
    (Transaksi ini di semuanya di jurnal)

    Terakhir tanggal 29/02/2020
    ada penyesuaian jika biaya JSHK, BPJS KES, BPJS TK yang di keluarkan dari divisi A menjadi beban Divisi B,C,D juga dengan persentase 20% masing2 divisi. Bagaimana jurnalnya?

    jika kalian mengerti dan tau jawabannya, mohon bantuannya.. terima kasih rekan Ortax…

  • Jhonsen

    Member
    14 April 2020 at 2:17 pm

    Sedikit membantu,

    Piutang Divisi B Rp 2,300,000 (D)
    Tax Rp 1,000,000 (K)
    JSHK Rp 500,000 (K)'
    BPJS KES Rp 400,000 (K)
    BPJS TK Rp 400,000 (K)
    berlaku untuk divisi C dan D juga

    Joeinarto Zahdjuki
    CPRO Nation's Accounting
    official@nations-accounting.com
    http://www.nations-accounting.com

  • kim12

    Member
    16 September 2020 at 4:06 am
    Originaly posted by Jhonsen:

    Sedikit membantu,

    Piutang Divisi B Rp 2,300,000 (D)
    Tax Rp 1,000,000 (K)
    JSHK Rp 500,000 (K)'
    BPJS KES Rp 400,000 (K)
    BPJS TK Rp 400,000 (K)
    berlaku untuk divisi C dan D juga

    Joeinarto Zahdjuki
    CPRO Nation's Accounting
    official@nations-accounting.com
    http://www.nations-accounting.com

    Untuk jurnal pada saat pembayaran tgl 5 dan pembayaran gaji nya gimana ya pak?

Viewing 1 - 4 of 4 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now