• Sewa diluar negeri

     junjungansitohang updated 13 years, 5 months ago 11 Members · 23 Posts
  • Bheety

    Member
    3 November 2010 at 3:21 pm

    Mohon dibantu, kalau kita sewa gedung di luar negeri ( Jepang) untuk keperluan perusahaan tetapi uang sewa berasal dari Indonesia, nah itu diperbolehkan apa tidak? dan dikenakan pph atau tidak? terimakasih

  • Bheety

    Member
    3 November 2010 at 3:21 pm
  • sammi

    Member
    3 November 2010 at 3:27 pm
    Originaly posted by bheety:

    diperbolehkan apa tidak?

    kenapa tidak boleh? pasti boleh lah

    Originaly posted by bheety:

    dikenakan pph atau tidak?

    ya dikenakan pph pasal 26

  • begawan5060

    Member
    3 November 2010 at 8:47 pm
    Originaly posted by sammi:

    ya dikenakan pph pasal 26

    Pemilik gedung (Jepang) mana mau? menyewakan harta sendiri di negeri sendiri….

  • evan212

    Member
    4 November 2010 at 6:14 am

    cek pasal 6(1) treaty Indo-Japan ….

  • FRoM

    Member
    4 November 2010 at 6:18 am
    Originaly posted by evan212:

    cek pasal 6(1) treaty Indo-Japan ….

    sependapat, pajaknya dapat dikenakan di jepang

    cmiiw

  • Bheety

    Member
    4 November 2010 at 10:42 am

    kalau dikenakan pasal 26 tarifnya berapa ya?

  • toniarism

    Member
    4 November 2010 at 2:21 pm
    Originaly posted by begawan5060:

    Pemilik gedung (Jepang) mana mau? menyewakan harta sendiri di negeri sendiri…

    maksut dari pertanyaan sdr beti itu badan usaha di indonesia tersebut salah satu pengurusnya menyewa gedung di jepang dalam keperluan usahanya tersebut?

  • kusuma84

    Member
    4 November 2010 at 2:27 pm
    Originaly posted by begawan5060:

    Pemilik gedung (Jepang) mana mau? menyewakan harta sendiri di negeri sendiri….

    apakah mau di potong PPh 26,. sedangkan bangunannya kan ada di luar negeri( di negera pemilik sendiri/jepang)??
    bukan begitu pa begawan,..?

  • sammi

    Member
    4 November 2010 at 2:29 pm

    menurut saya pada dasarnya terutang pph pasal 26 dengan tarif treaty dan dilengkapi dengan COD

  • kusuma84

    Member
    4 November 2010 at 2:29 pm
    Originaly posted by kusuma84:

    bukan begitu pa begawan,..?

    bukankah begitu maksud pa begawan,..?

  • begawan5060

    Member
    4 November 2010 at 2:30 pm
    Originaly posted by kusuma84:

    apakah mau di potong PPh 26,. sedangkan bangunannya kan ada di luar negeri( di negera pemilik sendiri/jepang)??
    bukan begitu pa begawan,..?

    Benar…, kecuali yang disewa tsb dimiliki oleh Jepang dan barangnya terletak di INA.., itu lain soal..

  • kusuma84

    Member
    4 November 2010 at 2:34 pm
    Originaly posted by begawan5060:

    Benar…, kecuali yang disewa tsb dimiliki oleh Jepang dan barangnya terletak di INA.., itu lain soal..

    Sependapat pa begawan,. jd nggk di potong PPh 26 kn,..

  • FRoM

    Member
    4 November 2010 at 2:41 pm
    Originaly posted by kusuma84:

    Sependapat pa begawan,. jd nggk di potong PPh 26 kn,..

    kalau membaca tax treatynya sendiri dapat dikenakan pajak di jepang…

  • Bheety

    Member
    4 November 2010 at 2:56 pm
    Originaly posted by begawan5060:

    Pemilik gedung (Jepang) mana mau? menyewakan harta sendiri di negeri sendiri….

    Jadi begini, suatu badan usaha berkedudukan di Indonesia, salah satu pengurusnya ingin menyewa gedung di luar negeri (Jepang) untuk keperluan pengembangan usahanya. Nah itu perlakuannya seperti apa? Apa dikenakan PPh? Kalau iya PPh pasal berapa yang dikenakan dan tarifnya berapa?

Viewing 1 - 15 of 23 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now